Senin, 05 Februari 2018

Assalamu alaikum Wr. Wb.

    Baik hari ini saya akan menceritakan kegiatan saya di kitchen Poltekpar. Hari ini adalah hari pertama saya masuk dalam kitchen. untuk semester 2, hari pertama ini kami tidak terlalu sibuk namun tetap praktek. yang di incas oleh pak syahrial dan senior kak ayyub & kak Rhia. seperti biasanya sebleum kegitan di mulai kami di berikan perintah Online dalam Cool kitchen. setelah kami online semua.  materipun di buka oleh senior, senior sedikit memperkenalkan dirinya karna hari itu adalah hari pertamanya juga masuk kitchen untuk semester 4. setelah selesai Pak syahrial pun masuk dan memberikan materi apa yang akan di praktekkan hari ini, dan juga sedkit memberikan kami Motivasi.

   Hari ini pak syahrial memberikan tugas untuk membuat SoftRoll, dengan kelompok yang telah di tentukan. selain itu hari ini juga adalah hari preparacion. untuk materi Breakpast besok. kami sebelum sudah di bagi kelompok, saya sendiri kelompok 7 dan teman saya ada wahyu, natasya, irawati. setelah kami paham dari pak syahrial kami pun langsung mengerjakan apa yang di sampaikan pak syahrial dan di bantu juga oleh kakak senior yang incas. namun sebelum mengerjakan tugas pak syahrial, kakak senior menyampaikan kepada kami untuk menjaga kebersihan area kerja kami dan juga pralatan yang telah di pakai langsung di cuci.

   Setelah kami paham dari apa yang di sampaikan pak syahrial & senior yang incas. kami pun langsung bergerak kami kelompok 7 membagi bagi tugas, saya dapat tugas menyiapkan alat- alat pembuatan softroll. setelah itu kami pun dowing. kami juga saling bergantian dowing. setelah jad softroll jadi, kami mendapat tugas baru membuat prepacation croitsan & danish. kelompok saya di tunjuk membuat danish. hari kami hanya membuat adonannya bsok kami hanya tinggal baking. dan kami di perintahkan besok datang jam 07.00 am. karna materi kami besok adalah breakpast.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Daily Activity OJT Gammara Hotel Makassar

Assalamualaikum wr wb       Saya tidak cukup 6 bulan training, saya training 5 bulan lebih. sebenarnya saya ingin mengahbiskan masa saya...